Jumat, 7 Februari 2025

Pemicu Perceraian

Berita Terkait

Puluhan pasangan terlihat tengah memadati kursi ruang tunggu di Pengadilan Agama kelas IA Batam di Sekupang, Selasa (25/4). Setiap hari sedikitnya 15-25 pengajuan perceraian diterima pihak pengadilan. Menurut Humas PA Batam, Ifda setiap hari hakim menggelar hingga 30 sidang cerai. Perceraian di Batam kebanyakan disebabkan faktor ekonomi hingga kehadiran orang ketiga. | Yulitavia / batampos

Update