Jumat, 9 Januari 2026

News

Miris! Puluhan Anak di Indonesia Terpapar Konten Kekerasan

batampos – Detasemen Khusus (Densus) 88 Antiteror Polri mengungkapkan puluhan anak terpapar konten kekerasan dari ruang digital. Dari identifikasi, mereka berniat melakukan sejumlah aksi....

Hakim Kasus Korupsi Netanyahu Tewas Kecelakaan Motor di Israel

batampos – Hakim Mahkamah Distrik Beersheba, Benny Sagi, dilaporkan meninggal dunia setelah mengalami kecelakaan lalu lintas di Jalan Tol Route 6, Israel, pada Minggu  (4/1)...

Bantah Geledah Kemenhut, Kejagung: Hanya Cocokkan Data Kasus Tambang Konawe Utara

batampos – Kejaksaan Agung (Kejagung) akhirnya buka suara terkait aktivitas penyidiknya di Kantor Kementerian Kehutanan (Kemenhut) pada Rabu (7/1). Kejagung menegaskan bahwa kegiatan tersebut bukan...

Nataru 2025/2026, ASDP Layani 3,4 Juta Penumpang dan 850 Ribu Kendaraan di 15 Lintasan Nasional

batampos – PT ASDP Indonesia Ferry (Persero) mencatat keberhasilan layanan angkutan Natal dan Tahun Baru (Nataru) 2025/2026 dengan melayani 3,4 juta penumpang dan 850 ribu...

KFC dan Pizza Hut Satukan Bisnis di India, Tantang Dominasi Fast Food Global

batampos – Dua operator waralaba restoran cepat saji KFC dan Pizza Hut di India menyepakati merger besar senilai US$ 934 juta. Penggabungan ini bertujuan mengonsolidasikan...

Prabowo Sebut Bahwa Progres MBG di Indonesia Lebih Cepat Dibandingkan Brasil, Tercatat 55 Juta Penerima Setahun

batampos – Selama setahun terakhir, Program Makan Bergizi Gratis (MBG) yang digagas Presiden Prabowo Subianto telah tersalurkan kepada 55 juta penerima manfaat per Senin...

KSAD Ungkap Alasan Sumur Bor TNI AD Capai 200 Meter

batampos – Kepala Staf Angkatan Darat (KSAD) Jenderal TNI Maruli Simanjuntak menjelaskan karakteristik sumur bor yang dibangun TNI AD di wilayah terdampak bencana alam,...

Basarnas Kerahkan 70 Personel Cari Pendaki Hilang di Gunung Slamet

batampos – Basarnas Semarang, Jawa Tengah, kembali mengerahkan sekitar 70 personel dan relawan untuk melanjutkan pencarian pendaki Syafiq Ridhan Ali Razan (18) yang dilaporkan...

PM Greenland Tegaskan Tak Ada Ancaman Pengambilalihan, Tolak Pernyataan Trump

batampos – Perdana Menteri Greenland Jens-Frederik Nielsen menegaskan bahwa tidak ada situasi yang memungkinkan terjadinya pengambilalihan Greenland secara mendadak. Ia juga menolak perbandingan negaranya...

Hindari Pajak, Puluhan Ribu Warga Swiss Pilih Keluar dari Keanggotaan Gereja

batampos – Fenomena aneh warga Swiss yang secara resmi meninggalkan keanggotaan gereja. Perlakuan ini menarik perhatian publik dan analis sosial di Eropa. Peningkatan jumlah orang...

Disorot MKMK soal Ketidakhadiran, Anwar Usman: Saya Terkejut dan Kecewa

batampos– Hakim Mahkamah Konstitusi (MK) Anwar Usman akhirnya buka suara terkait surat peringatan yang dilayangkan Majelis Kehormatan Mahkamah Konstitusi (MKMK) mengenai tingkat ketidakhadirannya dalam...

Baca Juga