batampos.co.id – Berdasarkan website Dinas Pendidikan Kota Batam, untuk SMPN di Kecamatan Sekupang, SMPN 3 Batam merupakan sekolah terpadat yang diserbu pedaftar. Dari kuota yang disediakan sebesar 396 siswa, calon yang mendaftar sebanyak 764 siswa.
Namun, di kecamatan yang sama yakni SMPN 20, justru kekurangan siswa. Sehingga calon siswa yang tidak lolos seleksi di SMPN 3 Batam akan dikirim ke SMPN 20 Batam.
Berikut daftar perbandingan kuota siswa dan pendaftar penerimaan peserta didik baru (PPDB) 2019. Baca Juga: Hasil Seleksi Penerimaan Peserta Didik Baru Tingkat SD dan SMP Negeri di Kota Batam, Bisa Dilihat Di Sini